KONSOLNAS. Ketua Bawaslu Sulbar, Fitrinela Patonangi, bersama Anggota Bawaslu Sulbar, Hamrana Hakim, saat pelaksanaan Konsolidasi Nasional Perempuan Pengawas Pemilu Tahun 2024, Selasa 20 Desember 2022.
PENGAWASAN. Ketua Bawaslu Provinsi Sulawesi Barat, Fitrinela Patonangi.
MAMUJU, BAWASLU SULBAR – Tahapan pencalonan Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) telah dimulai beberapa waktu lalu.